Tutorial Lengkap Database MySQL bab 3 Pemilihan Data Dengan Berbagai Operator

Tujuan :
  • Mampu membatasi baris yang didapatkan dari suatu query
  • Mampu menggunakan operator untuk membatasi query 
  • Mampu mengurutkan data.
  • Mampu menggunakan fungsi dari group
  • Mampu mengelompokan data dari suatu query

1. Operator relasional
Operator yang digunakan yntuk perbandingan antara dua buah nilai. Jenis dari operator ini adalah = , >, <, >=, <=, <>.

2. Membatasi baris dengan klausa “where”
Bentuk umum : SELECT [DISTINCT] {*,column, …} FROM table WHERE condition;



3. Menggunakan operator pembanding
Operator pembanding dapat digunakan pada klausa WHERE, dengan sintak:
WHERE expr operator value.

4. Penggunaan operator between
Operator beetwen digunakan untuk menampilkan baris berdasarkan suatu jangkauan (range) nilai.

5. Penggunaan operator IN
Operator IN digunakan untuk menampilkan nilai –nilai yang ada dalam list (tanda kurung).

6. Penggunaan operator LIKE
Operator LIKE digunakan untuk membentuk pencarian string yang sesuai dengan nilai yang dicantumkan pada kondisi. Kondisi pencarian dapat berupa karakter atau bilangan , dan dua
symbol khusus:
• % menotasikan zero atau banyak karakter
• _ menotasikan satu karakter

7. Penggunaan operator IS NULL
Untuk menguji nilai NULL, digunakan operator IS NULL

8. Penggunaan operator IS NULL
Untuk menguji nilai NULL, digunakan operator IS NULL

9. Mengurutkan data dengan ORDER BY
Untuk mengurutkan hasil query, bisa menggunakan klausa ORDER BY baik ascending (urut naik) maupun descending (urut turun).Secara default jika tidak ditampilkan maka dianggap urut naik. Untuk mengurutkan query bisa berdasar satu kolom /beberapa kolom.

10. Penggunaan fungsi group

11. Penggunaan LIMIT
Klausa LIMIT digunakan untuk membatasi jumlah baris yang akan ditampilkan

12. Pengelompokan data dengan GROUP BY
Klausa GROUP BY digunakan untuk mengelompokan data dari suatu query.

13.Mengabaikan (exclude) hasil dari fungsi group dengan klausa HAVING
Klausa WHERE tidak boleh digunakan pada query yang sudah dikelompokan dengan menggunakan fungsi group atau order by. Yang benar penggunaan kondisi pada fungsi group adalah menggunakan HAVING.

14. Ekspresi tentang Waktu dan Tanggal

menarik bukan??untuk lebih lanjutnya silahkan buka link dibawah ini. karena materi ini saya simpan di google drive agar anda dapat dengan mudah melihat maupun mendownloadnya dan materi ini saya dapatkan saya masih SMK dulu, biar bermanfaat saya bagikan materinya. monggo..!!

Download Bab 3

Baca juga :
BAB 1 Membangun Database
BAB 2 Manipulasi Data
BAB 3 Pemilihan Data Dengan Berbagai Operator
BAB 4 Menampilkan Data Dari Banyak Table
BAB 5 Manajemen User

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tutorial Lengkap Database MySQL bab 3 Pemilihan Data Dengan Berbagai Operator "

Post a Comment